Rabu, 27 April 2011

MEMBANGUN DNS DI CENTOS 5.3

Setelah di pusingkan dengan router di mikrotik sekarang bingung pada membangun web server dan dns di centos 5.3. untuk web server sudah berjalan dengan mulus namun ada sedikit masalah di dns yang karena di centos ini agak sedikit beda dengan centos bawahannya. Karena centos 4.3 kita install named semuanya sudah ada dan untuk centos 5.3 kita perlu membuat sediri pemision dan data dari named.conf
Ok langsung saja kita buat. Untuk instalasi saya anggap pembaca sudah paham dan bisa karena tinggal ikuti saja perintah-perintahnya. Jika instalasi sudah selesai kita install paket-paket yang akan di pakai seperti (bind, named-caching)
Untuk instalasi via DVD
Kita mount dulu dvdnya supaya bisa terbaca
#mount /dev/cdrom /mnt/cdrom

Nah kemudian kita masuk aja di
#cd /mnt/cdrom/Centos ( disitu repository localnya)
Kemudian kita install 1 per 1
#rpm -ivh bind-9.3.4-10.P1.el5.i386.rpm
Dan
#rpm -ivh caching-nameserver-9.3.4-10.P1.el5.i386.rpm
Untuk instalasi via web
# yum install bind
Dan
# yum install caching-nameserver
Ok kita liat apakah sudah terinstall dengan baik
# rpm -qa |grep bind
Isinya seperti dibawah ini
ypbind-1.19-11.el5
bind-utils-9.3.6-4.P1.el5
bind-9.3.6-4.P1.el5
bind-chroot-9.3.6-4.P1.el5
bind-libs-9.3.6-4.P1.el5
jika yang diatas sudah terinstall semua berarti kita tingggal mengkonfigutasikan
pertama install dulu file
# vi /etc/named.rfc1912.zones
Tambahkan pada baris terakhir
};

zone “gardha.net” IN {
type master;
file “gardha.zone”;
allow-update { none; };
};

zone “5.10.172.in-addr.arpa” IN {
type master;
file “172.zone”;
allow-update { none; };
};

Kemudian copykan localhost.zone menjadi gardha.zone
#cp /var/named/chroot/var/named/localhost.zone var/named/chroot/var/named/gardha.zone
Kemudian kita edit gardha.zone menjadi
#nano /var/named/chroot/var/named/gardha.zone
yang isinya :

$TTL 86400
@ IN SOA ns.gardha.net. root.gardha.net. (
2009111601 ; serial (d. adams)
3H ; refresh
15M ; retry
1W ; expiry
1D ) ; minimum
IN NS ns.gardha.net.
IN A 172.10.5.3
ns IN A 172.10.5.3
www IN CNAME ns
ftp IN CNAME ns
mysql IN CNAME ns
belajar IN CNAME ns
selain itu juga copikan localdomain.zone menjadi ip.zone
#cp /var/named/chroot/var/named/localdomain.zone var/named/chroot/var/named/ip.zone
Edit sebagai berikut
$TTL 86400
@ IN SOA ns.gardha.net. root.gardha.net. (
1997022700 ; Serial
28800 ; Refresh
14400 ; Retry
3600000 ; Expire
86400 ) ; Minimum
IN NS ns.gardha.net
1 IN PTR ns.gardha.net.
Ubah kepermisian gardha.zone sebagi group root
#chown root.named gardha.zone
Kemudian named.caching-namedserver.conf
#nano etc/named.caching-namedserver.conf
Cari dang anti seperti ini
listen-on port 53 {any: };
-listen-on-v6 port 53 {any: };
-allow-query {any; };
-match-destinations {any: };
untuk mencobanya tambahkan dulu di resolv.conf
#nano /etc/resolv.conf
Tabmbahkan
Search gardha.net
Nameserver 172.10.5.3
Restart named dan networknya
#/etc/init.d/network restart
#/etc/init.d/named restart
Test dengan menggunakan nslookup
#nslookup gardha.net
jika hasilnya gardha.net dengan ip 172.10.5.3#53 berartu dns sudah berfungsi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar